Misi Eksternal
1. Menjadikan insan karyawan perusahaan menjadi manusia beradab, beragama, dan terjamin sisi ekonominya.
2. Membuktikan bahwa sebuah perusahaan jasa event organizer dan entertaiment dapat dikelola secara baik, profesional, dan religius.
3. Membangun budaya kerja yang harmonis dan bahagia.